close menu

Masuk


Tutup x

Bupati Lingga Lantik 90 Pejabat, Ini Daftar Namanya

Penulis: |

LINGGA (KP),- Bupati Kabupaten Lingga H. Alias Wello, S. IP melantik pejabat Tinggi Pratama, Administrator dan Pengawas dilingkungan Pemerintah Kabupaten Lingga berlangsung di Gedung Daerah, Istana Robat, Daik Lingga. Kegiatan pelantikan juga disusul dengan penyerahan DPA 2019, Senin (21/1/2019) malam.

Para pejabat yang dilantik terdiri atas, 4 orang pada Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama, 25 orang Pejabat Administrator dan 61 orang Pejabat Pengawas. Pelantikan juga dihadiri oleh Sekretaris Daerah HM. Juramadi Esram, MT, MH, para Asisten, para Kepala OPD, sejumlah Camat dan undangan lainnya.

Bupati-Kabupaten-Lingga-H.-Alias-Wello-S.-IP-melantik-pejabat-Tinggi-Pratama-Administrator-dan-Pengawas-dilingkungan-Pemerintah-Kabupaten-Lingga

Adapun nama-nama Jabatan Tingkat Pratama sebagai berikut : 1. Kasiman, 2. Muhammad All Imran, SH, 3. Drs Said Rudifallo dan 4. Said Nursyahdu, S.IP., M.T. Kemudian Pejabat Administrator antaralain sebagai berikut : 1. Ruliadi, 2. Abdul Kadir, 3. Nadar, 4. Rosmalisa, 5. Abd Kahlid, S.Pd, 6. Romy Subanu, 7. Mohktaridi, S.Pd, 8. Irma Kurnia, 9. Bakhtiar, 10. Suarta Andika, 11. Zulkifli, 12. Yusmalizar, 13. Indra Asmara Putra, 14. Syarifunddin, 15. Fiza, 16. Agus Fitrianto, 17. Tezar, 18. Indra Rukian, 19. Lians Dwi Santy, 20. Febrizal Tauifik, 21. Oktavianus Wirsal, 22. Syamsul Asrar, 23. Sumarno, 24. Agustiar, dan 25. Indra Jaya.

Selanjutnya untuk Pejabat Pengawas antaralain sebagai berikut : 1. Indrawardi Putra, 2. Drs Hadiri, 3. Muhammad Syarifullah, 4. Santon Anthony, 5. Iskandar Idris, 6. Nuriyani, 7. Henny Satyawati, 8. Hendra, 9. Mira Gustilawati, 10. Agussuandi, 11. Riza Juniarda, 12. Ikin Kurniawan, 13. Teddy Satria, 14. Mei Pujaba Samosir, 15. Ramlan, 16. Tengku Asradi Lingga, 17. Wan Farasi, 18. Andi Suryadi, 19. Ranu Asmoro, 20. Deden Trisnawijaya, 21. Raja Hendri, 22. Febri Gustiadi, 23. Siti Kurnia, 24. Hardimansyah, 25. Helena Safriyana, 26. Irwan Trianto, 27. Maza’I, 28. Hermansyah, 29. Ibnu Sugito, 30. Ibrahim, 31. Pratiwi Alam Sundari, 32. Agung Hidayat, 33. Raja Rumiza, 34. Hikmatul Istigfar, 35. Elliza Eka Prantika, 36. Mariati, 37. Qamariah, 38. Raja Rili Ardianny, 39. Taufiq, 40. Alias, 41. Suyono, 42. Hendri Safitri, 43. Fairuson Miqbas, 44. Tengku Syamsul Hilal, 45. Ika Sartika, 46. Paridah, 47. Devit Lagodo Naibaho, 48. Munandar, 49. Hari Firmansyah , 50. Zulya Ika Ardiana, 51. Dina Roslinawati, 52. Hasbullah, 53. Andri Irawan, 54. Yuliana, 55. Amran, 56. Azinar, 57. Saidah, 58. Alifah, 59. Andi Mulia, 60. Ade Nur Marinda, dan 61. Januar.

READ  Gedung Pemuda Dibangun, MPC Pemuda Pancasila Ucapkan Terima Kasih Kepada Nyat Kadir

Pada kesempatan itu, Bupati Kabupaten Lingga yang akrab disapa Awe menyebutkan hampir tidak ada perubahan yang mendasar dalam pelantikan yang dilaksanakan, selain menyesuai dengan nomenklatur yang tercantum pada SOTK baru. Awe juga berpesan agar pejabat yang dilantik dapat segera menyesuaikan formasi yang ada sehingga dapat segera menjalankan kegiatan sesuai capaian penyerapan anggaran yang diharapkan mampu di angka 93 persen pada tahun anggaran 2019 ini. (Simarmata).